Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Nadia Murad, Korban Kekerasan Seksual ISIS Raih Nobel Perdamaian

Reporter

Editor

Rini Kustiani

image-gnews
Aktivis Yazidi, Nadia Murad berhasil Dianugerahi Nobel Perdamaian Dunia. REUTERS/Vincent Kessler
Aktivis Yazidi, Nadia Murad berhasil Dianugerahi Nobel Perdamaian Dunia. REUTERS/Vincent Kessler
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Nadia Murad Basee Taha meraih Nobel Perdamaian 2018 karena perjuangannya dalam mengungkap kekerasan seksual dalam perang dan konflik bersenjata. Nadia Murad menerima Nobel Perdamaian 2018 bersama dengan Denis Mukwege, seorang dokter dari Kongo yang membantu korban kekerasan seksual di negaranya.

Baca:
Denis Mukwege dan Nadia Murad Dapat Penghargaan Nobel Perdamaian

Penghargaan untuk Nadia Murad dan Denis Mukwege diumumkan oleh Ketua Komite Nobel Norwegia, Berit-Reiss Andersen, di Oslo, Norwegia, pada Jumat 5 Oktober 2018. Mengutip Reuters, Nadia Murad adalah seorang perempuan Yazidi yang menjadi korban kekerasan seksual oleh ISIS karena dijadikan budak.

Pada 2014, ISIS menyerang permukiman kaum Yazidi di daerah Irak utara. Yazidi merupakan salah satu agama tertua di Irak dan didominasi etnis Kurdi. Yazidi menjadi sasaran kekejian ISIS karena menganggap mereka sebagai kaum terkutuk.

Nadia-Murad

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Nadia Murad diculik ISIS dari rumahnya di desa Kocho, Irak, pada Agustus 2014. Dia kemudian dibawa ke Mosul yang menjadi markas ISIS. Di sana dia diperjualbelikan, disiksa, dan mengalami kekerasan seksual. Lebih dari 6,700 wanita dan anak-anak menjadi korban perbudakan dan perdagangan manusia di bawah ISIS.

Pada satu kesempatan Nadia Murad kabur dan ditolong oleh sebuah keluarga di Mosul. Dia berhasil melintasi perbatasan Irak - Suriah dan tinggal di pengungsian bersama etnis Yazidi di sana.

Di pengungsian, Nadia Murad mendapat bantuan dari sebuah organisasi untuk bertemu dan tinggal bersama saudara perempuannya yang berada di Jerman. Di sana, Nadia Murad menjadi aktivis anti-kekerasan terhadap perempuan bernama "Perjuangan Rakyat Kami".

REUTERS | INDEPENDENT

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Pemain Irak yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia pada Laga Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23

18 menit lalu

Timnas Irak U-23. (ANTARA/AFP/Karim Jaafar)
5 Pemain Irak yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia pada Laga Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23

Duel Irak vs Indonesia dalam perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024 berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Kamis, 2 Mei 2024.


Profil Stadion Abdullah bin Khalifa, Tempat Timnas Indonesia Vs Irak Berebut Posisi Juara Ketiga di Piala Asia U-23 2024

52 menit lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Rizky RIdho Ramadhani mengangkat tangannya usai berhasil mencetak gol melalui penalti ke gawang Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Indonesia memastikan lolos semifinal usai menang adu penalti dengan skor akhir 11-10, dimana sebelumnya kedua tim bermain imbang 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Profil Stadion Abdullah bin Khalifa, Tempat Timnas Indonesia Vs Irak Berebut Posisi Juara Ketiga di Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia Vs Irak berjibaku untuk posisi ketiga di Piala Asia U-23 2024. Berikut profil Stadion Abdullah bin Khalifa di Doha, Qatar.


Duel Irak vs Indonesia di Piala Asia U-23, Ilham Rio Fahmi Ingin Buat Sejarah ke Olimpiade

1 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia U-23 Rio Fahmi saat melawan Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23. Foto : PSSI
Duel Irak vs Indonesia di Piala Asia U-23, Ilham Rio Fahmi Ingin Buat Sejarah ke Olimpiade

Ilham Rio Fahmi akan berusaha membalas kepercayaan dari pelatih kepala Shin Tae-yong apabila diturunkan dalam laga Timnas U-23 Irak vs Indonesia.


Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

2 jam lalu

Suasana konferensi pers bersama menjelang laga Irak vs Indonesia di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024. Doc. AFC.
Preview Timnas U-23 Irak vs Indonesia di Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U-23 2024 Malam ini

Duel Timnas U-23 Irak vs Indonesia akan tersaji pada pertandingan perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024. Kedua tim menghadapi tekanan.


Jerome Polin Luluskan Permintaan, Unggah Foto Dukung Irak Melawan Timnas U-23

3 jam lalu

Jerome Polin. Foto: Instagram.
Jerome Polin Luluskan Permintaan, Unggah Foto Dukung Irak Melawan Timnas U-23

Jerome Polin meluluskan permintaan netizen untuk memberikan dukungan kepada Irak agar Timnas U-23 menang lantaran dianggap pembawa sial.


Ini 2 Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

4 jam lalu

Timnas Indonesia U-23. Foto : PSSI
Ini 2 Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Setelah kalah melawan Uzbekistan di semifinal, timnas Indonesia masih memiliki peluang untuk tampil di Olimpiade Paris 2024. Bagaimana skenarionya?


Jelang Kontra Irak, Timnas Indonesia U-23 Pernah Dibantai 0-6 di Asian Games 2006

5 jam lalu

Timnas Indonesia U-23. Foto : PSSI
Jelang Kontra Irak, Timnas Indonesia U-23 Pernah Dibantai 0-6 di Asian Games 2006

Timnas Indonesia U-23 pernah dibantai Irak 0-6 dalam pertandingan melawan Irak U-23 dalam Asian Games 2006.


Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

10 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia U-23 Rizky Ridho saat melawan Uzbekistan U-23 pada semifinal Piala Asia U-23. Foto : PSSI
Komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin Usai Timnas Indonesia Dikalahkan Uzbekistan

Timnas Indonesia kalah melawan Uzbekistan dalam semifinal Piala Asia U-23 2024. Ini komentar Jokowi dan Ma'ruf Amin.


Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

21 jam lalu

Maarten Paes. Vincent Carchietta-USA TODAY Sports
Maarten Paes Selesai Naturalisasi, Arbitrase hingga Kariernya sebagai Kiper

Kiper klub Major League Soccer (MLS) Amerika Serikat FC Dallas, Maarten Paes, telah menjadi warga negara Indonesia (WNI)


Gagal Melaju di Final Piala Asia U-23 2024, Ini Fakta-Fakta Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan

2 hari lalu

Pemain Uzbekistan Khusain Norchaev (tengah) menjebol gawang Indonesia dalam Semifinal Piala Asia AFC U-23 antara Indonesia vs Uzbekistan, Senin, 29 April 2024. Cuplikan tayangan RCTI
Gagal Melaju di Final Piala Asia U-23 2024, Ini Fakta-Fakta Timnas Indonesia Kalah dari Uzbekistan

Hilang sudah asa Timnas Indonesia U-23 berlaga di partai final Piala Asia U-23 2024. Garuda Muda dikalahkan Timnas Uzbekistan U-23.